Selasa, 12/02/2019 23:26 WIB
Benarkah Bayi Raisa Perempuan?
Komario Bahar - detikHot

Hari ini, Selasa (12/2), banyak berita yang menyebut Raisa sudah melahirkan anak pertamanya.
Entah dari mana asalnya, tapi banyak yang meyakini bahwa anak Raisa dan Hamish ini berjenis kelamin perempuan.
Tapi belum bisa dipastikan sampai kedua pasangan ini mengumumkan sendiri foto bayi dan informasi lengkap mengenai sang bayi.
Kabar pelantun 'Kali Kedua' telah melalui proses bersalin awalnya dari kode yang dilempar Vitalia Ramona, manajer Hamish Daud.
Akun gosip Lambe Turah juga tak ketinggalan memberi ucapan selamat kepada Raisa dan Hamish.
Tonton 'Raisa Dikabarkan Melahirkan Bayi Perempuan':
[Gambas:Video 20detik]
(kmb/kmb)
Artikel Terkait
-
Jumat, 11/04/2025 19:00 WIB
Gaya Raisa Naik Bajaj di Siang Bolong, Padukan Jaket Kulit & Tas Rp 75 Juta
-
Kamis, 10/04/2025 16:00 WIB
9 Langkah Skincare Routine Raisa, Harga Produknya Capai Rp 12 Jutaan
-
Jumat, 28/03/2025 20:00 WIB
Viral Momen Raisa Cuma Bengong Saat Diajak Joget Velocity
-
Kamis, 13/03/2025 06:55 WIB
Ariel NOAH-Raisa Gugat UU Hak Cipta ke MK, Ahmad Dhani Sebut Kekanak-kanakan
KOMENTAR