Sabtu, 25/08/2018 11:36 WIB
Doa Isyana Sarasvati untuk Kehamilan Raisa Andriana
Veynindia Esaloni Pardede - detikHot

Hal itu terlihat saat Raisa mengunggah video mengenai kehamilannya. Dari video tersebut, ia terlihat memberi kejutan melalui test pack kepada Hamish.
Sebagai rekan duet dalam lagu 'Anganku Anganmu', Isyana Sarasvati mengaku terkejut sejak mengetahui bahwa Raisa hamil. Ia pun mengakui hal tersebut saat menonton video tersebut.
"Senang banget, aku pas lihat videonya terkejut dan ya pokoknya semoga Raisa sehat selalu. Sebentar lagi jadi seorang ibu, kudoakan yang terbaik," ujar Isyana saat ditemui di kawasan BSD, Tangerang Selatan, Jumat (24/8).
Sampai sekarang, penyanyi 28 tahun ini belum memberikan konfirmasi secara langsung mengenai kabar bahagia tersebut.
[Gambas:Video 20detik]
(vep/dal)
Artikel Terkait
-
Jumat, 11/04/2025 19:00 WIB
Gaya Raisa Naik Bajaj di Siang Bolong, Padukan Jaket Kulit & Tas Rp 75 Juta
-
Kamis, 10/04/2025 16:00 WIB
9 Langkah Skincare Routine Raisa, Harga Produknya Capai Rp 12 Jutaan
-
Jumat, 28/03/2025 20:00 WIB
Viral Momen Raisa Cuma Bengong Saat Diajak Joget Velocity
-
Kamis, 13/03/2025 06:55 WIB
Ariel NOAH-Raisa Gugat UU Hak Cipta ke MK, Ahmad Dhani Sebut Kekanak-kanakan
KOMENTAR